Membersihkan Paru-Paru Dengan Susu,Benarkah?

Pernahkan anda mendengar jika membersihkan paru-paru bisa dengan menggunakan susu? Jika pernah dan anda mencari informasi yang bisa lebih meyakinkan anda,silahkan baca penjelasanya berikut ini.Sebenarnya minuman yang bisa digunakan untuk pembersih organ pernafasan ini ada banyak tidak hanya milk saja.

Membersihkan paru-paru dengan susu menjadi hal yang hangat untuk dibicarakan khususnya bagi mereka-mereka yang akan melaukan MCU atau medical check up atau tes kesehatan.Seabagai syarat melamar pekerjaan atau bekerja ke luar negeri,pemeriksaan ini wajib dan harus dilalui oleh setiap pesertanya.


Bersihkan Paru-Paru Pakai Susu




apakah benar membersihkan paru-paru bisa menggunakan susu




Susu,zat cair yang kaya manfaat


Susu adalah minuman yang sangat bergizi dan mengandung banyak vitamin.Beberapa vitamin yang terkandung didalam minuman ini antara lain adalah protein dan zat besi.

Vitamin tersebut sangat baik bagi kesehatan tubuh seseorang,terutama untuk organ seperti tulang dan gigi.Bahkan dengan rutin meminum minuman ini,selain anda bisa menambah kadar gizi dalam tubuh,anda juga bisa meminimalisir berbagai masalah ( khususnya yang berkaitan dengan tulang ).

Beberapa tahun yang lalu,saya perbah mengalami insiden yang mengharuskan saya menggunakan alat bantu berjalan dikarenakan tulang kaki saya patah.Satu hal yang masih saya ingat adalah,dokter menganjurkan untuk banyak-banyak minum minuman enak itu.


Paru-Paru,organ terpenting dalam pernafasan


Sedangkan paru-paru adalah organ dalam manusia yang berfungsi sebagai organ utama dalam pernafasan.Organ ini bertugas untuk melakukan penyaringan dan pemisahan oksigen dengan zat lain yang terkandung dalam udara yang dihirup.

Organ ini terhubung langsung dengan rongga tenggorokan yang bercabang menuju ke lubang hidung dan mulut.Hal inilah penyebab kenapa seseorang bisa bernafas menggunakan hidung atau mulut atau salah satu dari keduanya.

Oksigen hasil dari penyaringan udara dalam paru digunakan tubuh untuk memberikan suplai ke darah dalam tubuh manusia.Dan masih banyak fungsi dari organ yang masuk kedalam jajaran organ terpenting dalam tubu manusia ini.


Apa saja penyakit yang bisa menjangkit paru?

Sebagai organ yang sangat penting,tentu saja kita harus dan wajib menjaganya dari berbagai masalah dan panyakit.Karena jika sampai terserang penyakit dan rusak,tubuh kita sendiri yang akan menanggung resikonya.

Beberapa penyakit yang sering menjangkiti organ ini antara lain :
  • TBC
  • Radang
  • Infeksi
  • Tumor,bahkan
  • Kanker

Yang paling menyita perhatian dari berbagai jenis penyakit diatas adalah TBC atau Tuberculosis.Kenapa bisa seperti itu?

Karena jika seseorang terjangkit TB,selain terkadang orang tersebut tidak menyadarinya ( karena memang gejala awalnya tidak begitu terlihat ),penyakit ini TIDAK BISA SEMBUH TOTAL.

Yang saya maksudkan sembuh total itu kembali seperti keadaan saat sehat dulu yaa,ini tidak bisa.Memang bisa sembuh TAPI TIDAK TOTAL,melainkan akan membekas bekas seperti garis atau seperti bekas parutan ketika di rotgen.


Apakah bisa susu membersihkan paru-paru?


Lalu,apakah hubunganya antara minuman berwarna putih ini dengan organ pernafasan? Apakah benar minuman ini bisa membersihkanya?

Jika yang anda maksud itu membuat tambah sehat,itu BISA DILAKUKAN.Tetapi jika yang anda maksudkan membuat bersih dari berbagai macam penyakit dan bekas merokok,maka itu tidak bisa karena memang belum ada penilitian yang membuktikan hal ini.

Jika anda ingin membuat segar dan bersih organ pernafasan anda,anda bisa menggunakan treatment herbal ( detoksifikasi ) atau menggunakan bantuan medis ( obat-obatan dan terapi ).

Jika menggunakan susu saja,belum ada bukti kongkrit yang membuktikanya.Memang banyak orang yang mengatakan bahwa ini manjur,tapi selain tidak ada bukti,hal ini membutuhkan proses lama ( kata mereka yang pernah melakukanya ),tidak dalam waktu 1 atau 2 hari saja.


Kesimpulan :

Dalam ilmu medis dan bukti kongkrit,hal ini belum bisa dibuktikan.Jadi untuk mempercayainya,itu kembali ke pribadi anda masing-masing saja.Saya pribadi TIDAK mempercayai ini,saya lebih percaya kepada TUHAN ): dan bentuk treatment herbal atau terapi obat-obatan.

BACA :





Demikian pembahasan tentang apakah benar bisa membersihkan paru-paru menggunakan susu lengkap dengan penjelasanya.Semoga bisa membantu.Terimakasih telah membaca,see uu.
Tanpa komentar

0 komentar untuk Membersihkan Paru-Paru Dengan Susu,Benarkah?.


Perlihatkan Semua Komentar

Tutup Semua Komentar